Kamis, 10 Mei 2012

Manusia dan Sosialnya

MANUSIA DAN SOSIALNYA

manusia tentu membutuhakan orang lain,karena itu manusia disebut sebagai mahluk sosial.hal itu dibenarkan oleh aristoteles "pertemanan sangat penting untuk hidup, tidak ada kebahagian kalo tidak punya tema". mereka merasa butuh dan perlu untuk mempunyai teman atau sahabat yang dapat dijadiakan sebagai tempat berbagi. hal itu merupakan hal yang wajar terjadi saat kita merasa bahwa hal tersebut perlu untuk dibagikan kepada orang lain terdekat.
antara teman satu teman dan teman yang lain terjadi suatu ikatan yang tidak dapat didefisinikan dengan jelas,yang pasti mereka dapat berbagi apapun seperti makanan,minuman,atau barang-barang pribadi yang lain.

Apakah definisi teman atau pertemanan?
Apakah seseorang yg ada disaat suka dan duka atau seseorang yang bersama karena persamaan nasib, lantas setelah nasib sudah tak sama kata teman mememudar?
sering orang berkata "aku ini temanmu",padahal setiap orang mengartikan teman dengan macam-macam. tergantung pada hal yang dirasakan.
setelah orang mengetahui bahwa temannya mempunyai pandangan mengenai “teman” dan “pertemanan”  berbeda dapat dipastikan ada kebimbingan dalam hati,benar apa tidak dia itu temanku.
jadi mencoba percaya adalah kuncinya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar